Mantan Gubernur NTT Frans Lebu Raya Tutup Usia

Headline, Kota Kupangdibaca 2,107 kali

Kupang, RNC – Masyarakat NTT berduka. Minggu (19/12/2021), mantan Gubernur NTT Frans Lebu Raya meninggal dunia.

Lebu Raya meninggal dunia di Rumah Sakit Sanglah Denpasar, Bali. Kabar duka ini disampaikan langsung Ketua Bidang Ekonomi Kreatif dan Digital DPD PDIP NTT, Gusti Brewon.

Info duka ini disampaikan melalui media sosial dan juga di grup whatsapp. Hingga berita ini diterbitkan, tim redaksi masih mencoba menghubungi pihak keluarga. (rnc)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *